• About
  • Redaksi
  • Advertise
  • Privacy & Policy
  • Contact
Lini Kata
Advertisement
  • Home
  • Politik
    • Pemerintah
  • Regional
  • Nasional
  • Olahraga
  • Ekonomi
  • UMKM
  • Takon Kang Deddy
  • Lini Video
  • Kriminal
    • Peristiwa
  • Wisata
    • Kuliner
No Result
View All Result
  • Home
  • Politik
    • Pemerintah
  • Regional
  • Nasional
  • Olahraga
  • Ekonomi
  • UMKM
  • Takon Kang Deddy
  • Lini Video
  • Kriminal
    • Peristiwa
  • Wisata
    • Kuliner
No Result
View All Result
Lini Kata
No Result
View All Result
Home Regional

Pembangunan Tanggul Darurat di Bulumanis Kidul Pati Ditarget Selesai Hari Ini

Redaksi by Redaksi
Januari 12, 2026
in Regional
0
Pembangunan Tanggul Darurat di Bulumanis Kidul Pati Ditarget Selesai Hari Ini
0
SHARES
4
VIEWS
Share on FacebookShare on Twitter

LINIKATA.COM, PATI – Balai Besar Wilayah Sungai (BBWS) Pemali Juana mengebut pembuatan tanggul darurat Sungai Suwatu di Desa Bulumanis Kidul, Kecamatan Margoyoso, Kabupaten Pati yang jebol akibat banjir bandang, Jumat (9/1/2026) lalu. Pengerjaan sudah dimulai Minggu (11/1/2026) dan ditargetkan rampung hari ini, Senin (12/1/2026).

Pantauan di lokasi, sejumlah pekerja tampak mengangkut berbagai material, seperti bambu untuk tiang pancang hingga anyaman bambu atau sesek. Dua alat berat juga tampak dikerahkan untuk mempercepat proses pembangunan tanggul sepanjang sekitar 40 meter.

Penancapan bambu sepanjang sekitar 4 meter menggunakan alat berat itu dilakukan di dua sisi selebar kurang lebih 1 meter. Setelahnya, para pekerja memasang anyaman bambu dan geotek yang kemudian tengahnya baru diisi tanah.

Baca juga: Belasan Rumah di Bulumanis Kidul Pati Rusak Parah Diterjang Banjir Bandang

Pengawas proyek dari BBWS Pemali Juana, Wachid, mengatakan, untuk percepatan pembangunan tanggul darurat, pihaknya mengerahkan 15 pekerja dan dua alat berat. Pembangunan sebenarnya sudah dimulai Minggu. Namun, karena terkendala hujan deras maka pemasangan trucuk bambu baru dimulai hari ini.

“Pembuatan tanggul darurat kami mulai dari kemarin, tapi untuk problemnya kemarin itu cuaca dan debit air tinggi. Jadi kami menambal tanggul saja. Tadi pagi baru mulai pemancangan (bambu) untuk tanggul daruratnya,” katanya.

Untuk mengantisipasi banjir susulan, pihaknya menargetkan pembangunan harus selesai hari ini. Jika belum selesai, maka pihaknya akan melakukan penambalan darurat lagi, dan esoknya dibongkar kemudian dipasang trucuk bambu.

“Untuk hari ini kita harus ngejar, kalau bisa hari ini selesai untuk mengamankan,” beber dia.

Namun, dalam proses pembuatan tanggul darurat ini, pihaknya terkendala akses menuju tanggul jebol yang berada sangat dekat dengan permukiman. Selain itu, material juga harus didatangkan dari luar daerah.

Baca juga: Kiamat Itu Mewujud Banjir Bandang, Dunia Juharti Lenyap Sekejap

“Kendalanya, satu, akses. Kedua, banyak hunian di bantaran juga untuk penghambatnya. Kemudian material tanah, karena belum tiba akhirnya sementara pakai tanah sekitar tanggul, nanti diganti,” ujar Wachid

Untuk tanggul permanen, pihaknya belum bisa memastikan waktu pembangunannya. Mengingat, masyarakat untuk sementara butuh tanggul tertutup dulu, karena mereka khawatir akan ada banjir susulan.

“Untuk tanggul permanen, kami menunggu cuaca. Cuacanya masih kayak gini. Kami sementara bisa untuk tanggap darurat dulu, yang penting aman,” tuntasnya. (LK1)

Editor: Ahmad Muhlisin

Tags: banjirBanjir Pati
Previous Post

Jalan Pantura Widorokandang Pati Kebanjiran, Kemacetan Mengular hingga 2 Km

Next Post

Puluhan Sekolah di Kudus Tergenang Banjir, KBM Diizinkan Daring

Redaksi

Redaksi

Next Post
Puluhan Sekolah di Kudus Tergenang Banjir, KBM Diizinkan Daring

Puluhan Sekolah di Kudus Tergenang Banjir, KBM Diizinkan Daring

Tinggalkan Balasan Batalkan balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

I agree to the Terms & Conditions and Privacy Policy.

Stay Connected

  • 100 Fans
  • 99 Subscribers
  • Trending
  • Comments
  • Latest
Puluhan Pemuda Desa Raci Pati Serang Ketitangwetan, Empat Warga Luka-Luka

Puluhan Pemuda Desa Raci Pati Serang Ketitangwetan, Empat Warga Luka-Luka

September 7, 2025
Bupati Sudewo Tanggapi Kasus Kekerasan pada Wartawan saat Liput Rapat Pansus

Sudewo Minta Pansus Jangan Telanjangi Pemerintah: Yang Sempurna Nabi Muhammad

September 5, 2025
Oknum Relawan Intimidasi Jurnalis saat Liputan Evakuasi Pendaki Gunung Muria

Oknum Relawan Intimidasi Jurnalis saat Liputan Evakuasi Pendaki Gunung Muria

Juni 26, 2025
Usai Ditetapkan Tersangka Korupsi, Rumah Gus Yaqut di Rembang Sepi

Usai Ditetapkan Tersangka Korupsi, Rumah Gus Yaqut di Rembang Sepi

Januari 9, 2026
Nikmatnya Blekok Goreng, Kuliner Pati yang Tak Bisa Dijumpai Tiap Hari

Nikmatnya Blekok Goreng, Kuliner Pati yang Tak Bisa Dijumpai Tiap Hari

1
Linikata_com Tawuran Antar 2 Kelompok

Polisi Bongkar Tawuran Brutal Antar Gangster Bersenjata di Sukolilo

0
Jelang Idul Adha, Pengiriman Sapi Kurban Ke Wilayah Jabodetabek dari Pati Meningkat Lima Kali lipat

Jelang Idul Adha, Pengiriman Sapi Kurban Ke Wilayah Jabodetabek dari Pati Meningkat Lima Kali lipat

0
BNPB Catat Bencana Hidrometeorologi Landa Sejumlah Wilayah

BNPB Catat Bencana Hidrometeorologi Landa Sejumlah Wilayah

0
Anggota DPRD Pati Danu Ikhsan Sigap Beri Bantuan untuk Korban Banjir

Anggota DPRD Pati Danu Ikhsan Sigap Beri Bantuan untuk Korban Banjir

Januari 12, 2026
39 SD di Pati Kebanjiran, Pembelajaran Diganti Daring

39 SD di Pati Kebanjiran, Pembelajaran Diganti Daring

Januari 12, 2026
Pedagang Sayur Geruduk Disdag Kudus, Protes Pungutan Diluar Retribusi

Pedagang Sayur Geruduk Disdag Kudus, Protes Pungutan Diluar Retribusi

Januari 12, 2026
Banjir hingga Tanah Longsor Landa 7 Kecamatan di Rembang

Banjir hingga Tanah Longsor Landa 7 Kecamatan di Rembang

Januari 12, 2026

Recent News

Anggota DPRD Pati Danu Ikhsan Sigap Beri Bantuan untuk Korban Banjir

Anggota DPRD Pati Danu Ikhsan Sigap Beri Bantuan untuk Korban Banjir

Januari 12, 2026
39 SD di Pati Kebanjiran, Pembelajaran Diganti Daring

39 SD di Pati Kebanjiran, Pembelajaran Diganti Daring

Januari 12, 2026
Pedagang Sayur Geruduk Disdag Kudus, Protes Pungutan Diluar Retribusi

Pedagang Sayur Geruduk Disdag Kudus, Protes Pungutan Diluar Retribusi

Januari 12, 2026
Banjir hingga Tanah Longsor Landa 7 Kecamatan di Rembang

Banjir hingga Tanah Longsor Landa 7 Kecamatan di Rembang

Januari 12, 2026
Lini Kata

© 2025 Linikata.com All right reserved

Navigate Site

  • About
  • Redaksi
  • Advertise
  • Privacy & Policy
  • Contact

Follow Us

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In

Add New Playlist

No Result
View All Result
  • Home
  • Politik
    • Pemerintah
  • Regional
  • Nasional
  • Olahraga
  • Ekonomi
  • UMKM
  • Takon Kang Deddy
  • Lini Video
  • Kriminal
    • Peristiwa
  • Wisata
    • Kuliner

© 2025 Linikata.com All right reserved